Belasan SMP di Gunung Kidul Kekurangan Siswa Baru
Sebanyak 13 sekolah menengah pertama di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengalami kekurangan siswa didik baru tahun ajaran 2020/2021. Hal itu karena jumlah lulusan sekolah dasar lebih sedikit dibandingkan daya tampung jumlah sekolah menengah pertama. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olaraga (Disdikpora) Gunung Kidul Bahron…
Read More...